Pavanamuktasana merupakan 18 Pose dasar yoga yang digunakan sebagai pemanasan. Ke 18 pose tersebut dilakukan dalam satu tahap dengan urutan sebagai berikut :
- Prarambhik Sthiti (Base Position)
- Padanguli Naman (Toe Bending)
- Goolf Naman (Ankle Bending)
- Goolf Chakra (Ankle Rotation)
- Goolf Ghoornan (Ankle Crank)
- Janufalak Akarshan (Kneecap Contraction)
- Janu Naman (Knee Bending)
- Janu Chakra (Knee Crank)
- Ardha Titali Asana (Half Butterfly Pose)
- Shorni Chakra (Hip Rotation), Poorna Titali Asana (Full Butterfly Pose)
- Mushtika Bandhana (Hand Clenching)
- Manibandha Naman (Wrist Bending)
- Manibandha Chakra (Wrist Joint Rotation)
- Kehuni Naman (Elbow Bending)
- Kehuni Chakra (Elbow Rotation)
- Skandha Chakra (Shoulder Socket Rotation)
- Greeva Sanchalana (Neck Movement).
Mari kita bahas satu persatu....
Prarambhik Sthiti
Pose/Asanas Prarambhik Sthiti adalah salah satu pose Yoga yang digunakan sebagai pemanasan.
Cara melakukannya :
- Siapkan Mantras
- Duduk dengan kaki terentang di depan, kaki agak terpisah.
- Tempatkan tangan, telapak bawah di samping tubuh.
- Luruskan tulang ekor dan menyelaraskan melalui kepala, leher dan tulang belakang.
- Jaga siku lurus untuk menopang batang tubuh.
- Dada terangkat dan bahu rileks.
- Tutup mata
- Bernapaslah secara alami.
Manfaat : Untuk menghilangkan Reumatik
Untuk memperjelas, berikut ini Videonya :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar